Jenis Jenis Bahasa Pemrograman

  • PHP
     Bahasa pemrograman yang sering disisipkan ke dalam HTML. PHP sendiri berasal dari kata Perl Hypertext Preprocessor. Sejarah PHP pada awalnya merupakan kependekan dari Personal Home Page (Situs personal). PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP masih bernama Form Interpreted (FI), yang wujudnya berupa sekumpulan skrip yang digunakan untuk mengolah data formulir dari web.

     Bahasa pemrograman ini menggunakan sistem server-side. Server-side programming adalah jenis bahasa pemrograman yang nantinya script/program tersebut akan dijalankan/diproses oleh server. Kelebihannya adalah mudah digunakan, sederhana, dan mudah untuk dimengerti dan dipelajari.
Semenjak PHP menjadi bahasa pemrograman yang open source, pengembang tidak perlu menunggu sampai dengan update terbaru rilis.

     Pengguna PHP akan lebih baik jika menggunakan versi terbaru. Sehingga jika ada rilis terbaru Anda harus menyesuaikan sistem Anda dengan versi PHP yang paling baru. Meskipun harus menggunakan versi terbaru, biaya untuk maintenance dan web development sangat terjangkau.

     Bahasa pemrograman PHP membantu Anda untuk mengembangkan aplikasi berbasis web yang cukup kompleks, handal, dan cepat. Tergantung dari spesifikasi bisnis, penggunaan hosting, tingkat pengalaman, kebutuhan aplikasi, dan pengembangan timeframe. Selain itu ada banyak PHP frameworks yang dapat Anda pilih.
Di bawah ini adalah contoh penggunaan PHP untuk menghubungkan dan membuat database.

Contoh Penerapan:

<?php
$servername = “localhost”;
$username = “username”;
$password = “password”;
// Create connection
$conn = new mysqli($servername, $username, $password);
// Check connection
if ($conn->connect_error) {
   die(“Koneksi gagal: ” . $conn->connect_error);
}
// Create database
$sql = “CREATE DATABASE myDB”;
if ($conn->query($sql) === TRUE) {
   echo “Database berhasil dibuat!”;
} else {
   echo “Error membuat database: ” . $conn->error;
}
$conn->close();
?>

  • JSP
      JSP adalah sebuah bahasa pemrograman berbasis Java yang diperuntukkan untuk membuat sebuah website. JSP sangat sesuai dan tangguh untuk menangani kebutuhan akan sebuah website. Sama seperti PHP, bahasa yang satu ini dikhususkan untuk berkutat di bagian backend.
Artinya, bagian static yang berupa tag-tag HTML akan terpisah dari kode JSP. Kita dapat membuat halaman web static dengan html dan css seperti biasanya, kemudian akan disisipi dengan JSP untuk membuat halaman web menjadi dinamis.

     Ada beberapa alasan penting yang membuat JSP cukup terkenal dalam pengembangan aplikasi web :
Yang pertama, JSP menggunakan bahasa Java. Bagi sebagian orang yang sudah terbiasa dengan Java pasti tidak akan kesulitan saat mempelajari ataupun menggunakan bahasa yang satu ini.
Yang kedua, JSP mendukung multiplatform sama seperti Java. Dalam hal ini, JSP memungkinkan kode dapat dipindah-pindahkan ke berbagai platform tanpa perlu melakukan perubahan apapun.
jsp
Dan yang ketiga, JSP cenderung memiliki perfomansi yang lebih baik, karena dalam JSP, dilakukan proses compile terlebih dahulu menjadi servlet. Servlet adalah class Java yang siap dijalankan oleh web server.


  • ASP 
     ASP singkatan dari Active Server Pages.Active Server Pages atau ASP merupakan suatu script yang bersifat server-side yang ditambahkan pada HTML untuk membuat sebuah web menjadi lebih menarik, dinamis dan efektif.
ASP adalah Teknologi Microsoft.
ASP adalah program yang berjalan di dalam IIS.
IIS adalah singkatan dari Internet Information Services.
IIS datang sebagai komponen gratis dengan Windows 2000.
IIS juga merupakan bagian dari Option Pack Windows NT 4.0.
Paket Opsi dapat didownload dari Microsoft.
PWS adalah lebih kecil - versi IIS - tapi berfungsi penuh.
PWS dapat ditemukan pada Windows 95/98 CD.
ASP Kompatibilitas
Untuk menjalankan IIS Anda harus memiliki Windows NT 4.0 atau yang lebih baru
Untuk menjalankan PWS anda harus memiliki Windows 95 atau yang lebih baru
ChiliASP adalah teknologi yang berjalan ASP tanpa OS Windows
InstantASP merupakan teknologi yang berjalan ASP tanpa Windows.
Bagaimana ASP Berbeda dengan HTML?
Ketika browser meminta file HTML, server mengembalikan file.
Ketika browser meminta file ASP, IIS melewati permintaan ke mesin ASP. Mesin ASP membaca file ASP, baris demi baris, dan mengeksekusi script dalam file. Akhirnya, file ASP dikembalikan ke browser sebagai HTML biasa.

SEJARAH ASP (Active Server Pages)
ASP atau Active Server Pages adalah yang pertama yang pernah Microsoft server-side scripting bahasa yang digunakan untuk menghasilkan halaman yang dinamis dan interaktif. Awalnya, Microsoft menambahkan sebagai add-on untuk IIS (Internet Information Services) untuk Windows NT 4.0 tapi setelah keberhasilannya, Microsoft memasukkannya sebagai komponen bebas dari Windows Server setelah rilis Microsoft Windows 2000 Server.
Membangun halaman web menggunakan ASP sangat mudah, semua apa yang perlu Anda lakukan adalah untuk belajar dan efisien menggunakan berbagai ASP built-in-objek yang akan dibahas secara singkat kemudian. Setiap objek akan menyediakan Anda dengan berbagai fungsi yang sering digunakan yang dapat Anda gunakan untuk membuat halaman web dinamis dan interaktif. Misalnya, dalam ASP 2.0, ada enam built-in objek; Server objek, Sesi objek, objek Respon, objek Server, objek ASPError dan objek Aplikasi.
ASP atau aktif sebelumnya dikenal sebagai dbWeb dan itu dikembangkan oleh Software Engineering Aspek. Itu adalah pertama WDE (aplikasi Web Development Environment) yang menggabungkan fitur integrasi dari aplikasi web langsung ke web server. Album ini dirilis hampir setelah 9 bulan dari rilis WebObjects (oleh Apple). ASP diperkenalkan metode populer berbagai mengembangkan aplikasi web pada saat pengenalan sendiri. ASP, seperti sejarah berbicara, merupakan upaya untuk mencapai kinerja yang tinggi dibandingkan dengan memanggil script lainnya CGI eksternal atau program dieksekusi. Sebelum pengenalan ASP, aplikasi web yang digunakan untuk mengakses program dieksekusi eksternal atau skrip CGI.

Contoh Penerapannya :
<html>
<body>
<%
response.write ("Hello World!")
%>
</ Body>
</ Html> 

Sumber : https://yogi-surya.blogspot.com/2012/05/pengertian-asp.html
  •  Cold Fushion 
     ColdFusion adalah nama platform rapid application development dan framework pengembangan perangkat lunak yang digunakan untuk pengembangkan perangkat lunak komputer, khususnya situs web dinamis. ColdFusion merupakan produk yang mirip dengan Microsoft ASP.NET, JavaServer Pages dan PHP. ColdFusion adalah teknologi yang pertama kali menyediakan kemampuan membuat situs web dinamis yang terhubung pada basis data backend. 
ColdFusion pertama kali dikembangkan di Allaire Corporation, oleh kakak beradik JJ dan Jeremy Allaire sampai dengan versi 5 sebelum dibeli oleh Macromedia. Versi yang dijual oleh Macromedia adalah Macromedia Coldfusion MX 7. Setelah Macromedia dibeli oleh Adobe, perangkat lunak ini diganti namanya menjadi Adobe ColdFusion 8.
Fitur utamaSunting

     ColdFusion menyediakan sejumlah fitur tambahan di luar batas-batasnya. Di antaranya:
Akses basis data yang disederhanakan
Pengelolaan tembolok (cache) klien dan server
Penciptaan kode di klien (client-side), khususnya untuk form widget dan validasi
Artikel bertopik perangkat lunak ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.
Berikut adalah contoh sederhana ColdFusion:
<tr>
<td>
<cfif strKeyword contains “coldfusion”>
<font size=”2” color=”#0000ff”><b>
Keyword anda mengandung kata ColdFusion
</b></font>
<cfelse>
Keyword anda tidak mengandung kata ColdFusion
</cfif>
</td>
</tr> 

Sumber : http://ilhamdue.blogspot.com/2017/04/bahasa-pemograman-coldfusion.html
  •  C
      Bahasa pemrograman C merupakan salah satu bahasa pemrograman komputer. Dibuat pada tahun 1972 oleh Dennis Ritchie untuk Sistem Operasi Unix di Bell Telephone Laboratories.Meskipun C dibuat untuk memprogram sistem dan jaringan komputer namun bahasa ini juga sering digunakan dalam mengembangkan software aplikasi. C juga banyak dipakai oleh berbagai jenis platform sistem operasi dan arsitektur komputer, bahkan terdapat beberepa compiler yang sangat populer telah tersedia. C secara luar biasa memengaruhi bahasa populer lainnya, terutama C++ yang merupakan extensi dari C. 
Contoh :
#include <stdio.h>
     int main(void) {
         printf("Hello, World!\n");
         return 0;
     }

  •  Python
     Python merupakan bahasa pemrograman tingkat tinggi yang diracik oleh Guido van RossumPython banyak digunakan untuk membuat berbagai macam program, seperti: program CLI, Program GUI (desktop)Aplikasi MobileWeb, IoT, Game, Program untuk Hacking, dsb.

  
Python juga dikenal dengan bahasa pemrograman yang mudah dipelajari, karena struktur sintaknya rapi dan mudah dipahami. 

(Python bagus untuk pemula yang belum pernah coding)
     
    Pernah melihat meme ini?
    Hello World java, c++, python
Python memang sangat sederhana dibandingkan bahasa yang lainnya. Tidak perlu ini dan itu untuk membuat program Hello World!.

Bahkan tagline di websitenya menjelaskan, kalau python akan membuatmu bekerja lebih cepat dan efektif.
    "Python is a programming language that lets you work quickly and integrate systems more effectively."
Sumber : https://www.petanikode.com/python-linux/

     
  •  C++
     Bahasa C++ merupakan pengembangan dari bahasa C yang ditulis oleh Ken Thompson pada tahun 1970. Bahasa C untuk pertama kali ditulis oleh Brian W. Kernighan dan Denies M. Ricthie pada tahun 1972. Bahasa C, pada awalnya dioperasikan diatas sistem operasi UNIX

     Bahasa C Merupakan bahasa pemrograman tingkat menengah yang berada di antara bahasa tingkat rendah dan bahasa tingkat tinggi yang biasa disebut dengan bahasa Assambly. Bahasa C mempunyai banyak kemampuan, di antaranya untuk membuat perangkat lunak, misalnya dBASE, Word Star, dan lain-lain. Pada tahun 1980 seorang ahli yang bernama Bjarne Stroustrup mengembangkan beberapa hal dari bahasa C yang kemudian dinamakan C with Classes, yang pada tahun 1983 berganti nama menjadi C++.

Contoh Script :
# include <file-include>
Main ( )
{
            Pernyataan ;
            ………..
            ………..
}

Contoh :
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
void main ()
{
      clrscr ();
      cout <<”Hallo , welcome to Kembar Project\n”;
      getch ();
}
  
Editor : Bagas Kembar.